7 Tips mudah merawat kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu agar tetap awet dan tidak kusam

7 Tips mudah merawat kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu agar tetap awet dan tidak kusam
Mempunyai perabotan rumah yang awet dan terawat adalah keinginan setiap orang, tak terkecuali perabot seperti kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu, tentulah jika ingin awet kita harus merawatnya dengan benar agar jangka waktu masa penggunaannya pun bisa lebih lama.

7 langkah cara merawat kursi tamu minimalis

Lalu bagaimana cara merawatnya? Biasanya memang ada yang memiliki kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu yang sangat awet dan masih tetap bisa digunakan, walaupun sudah bertahun-tahun digunakan dan masih tetap kokoh, tetapi sudah terlihat begitu kusam dan sangat tak terawat, karena seperti yang kita semua tahu, bahwa memang ada jenis kayu yang bisa tahan lama dan sangat kokoh seperti kayu jati, kayu mahoni dan masih banyak lagi jenis kayu lainnya, namun warna yang ada pada kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu itulah yang rentan dan mudah sekali berubah warna menjadi kusam.

1. Bersihkan sela-sela kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu

Membersihkan secara rutin atau minimal seminggu sekali, tapi kalau sempat bersihkanlah setiap hari untuk menghilangkan debu yang menempel pada kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu, dan yang paling sulit dan paling butuh kerja ekstra untuk membersihkannya adalah bagian sela-sela yang ada pada kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu.
Untuk membersihkan sela-sela pada kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu alangkah lebih baiknya jika menggunakan alat bantu berupa kuas kecil untuk bisa menjangkau tempat yang sulit dijangkau. Atau juga bisa menggunakan alat bantu lain yang aman dan tidak akan meninggalkan goresan pada permukaan finishing kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu, namun saya tidak akan membahas tentang goresan disini, karena saya akan membahasnya di pembahasan selanjutnya.

2. Hindari goresan pada kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu

Goresan yang ada pada permukaan finishing kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu akan meningglkan kesan tak sedap dipandang karena kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu akan terlihat lebih kusam dengan adanya goresan pada permukaannya. Untuk itulah jika ingin kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu hindarilah goresan, dan jangan lupa juga untuk membersihkan noda-noda yang menempel dengan segera, karena jika noda yang menempel pada kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu jika tidak langsung dihilangkan bisa meninggalkan bekas yang sangat sulit untuk dihilangkan atau bahakan bekasnya permanent atau tidak bisa di hilangkan. Untuk itulah segera bersihkan noda yang menempel walaupun Cuma sedikit.

3. Gunakan cairan pembersih untuk membersihkan perabot

Kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu terlihat mengkilap dan terlihat seperti baru adalah keinginan semua orang yang memiliki kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu dirumah, untuk itulah penggunaan cairan pembersih seperti pledge atau kit bisa jadi solusi tepat untuk membuat kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu dirumah anda tampak seperti baru dan mengkilap.
Namun perlu anda perhatikan, jangan terlalu sering menggunakan cairan pembersih karena itu justru akan membuat warna yang ada pada kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu luntur dan menjadi kusam. Karena pemakaian cairan akan membuat kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu sering lembab dan justru bisa merusak warna dasarnya.

4. Letakkan pada tempat yang tidak terkontaminasi atau terkena paparan sinar matahari secara langsung

Penempatan kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu juga sangat berpengaruh untuk menjaga warna finishing kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu lebih awet dan tidak kusam, karena produk furniture apapun itu yang memiliki lapisan warna khususnya finishing, jika sering terkena papara sinar matahari sevara langsung akan membuat warna cepar kusam, atau yang lebih ekstrime nya lagi warna yang ada pada kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu bisa retak-retak dan mengelupas jika sering terpapar sinar matahari secara langsung, untuk itulah lebih baik letakan perabotan furniture anda didalam ruangan yang tak terkena paparan sinar matahari sevara langsung agar lebih awet.

5. Jangan meletakkan terlalu dekat (mepet) ke tembok

Penempatan kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu yang terlalu mepet ke tembok bisa membuat warna cepat rusak dan kayu pun bisa cepat keropos, karena tembok biasanya akan mengeluarkan hawa dingin yang menghasilkan embun, dan itulah yang bisa membuat kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu cepat rusak.
Walaupun memang gejalanya tidak bisa terlihat dengan cepat ataupun dirasakan secara langsung, tetapi itu juga bisa mengurangi masa pakai kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu dirumah anda, selain itu juga peletakan yang terlalu mepet dengan dinding sangat riskan sekali dengan berbagai goresan karena tergesek ke tembok, dan itu juga tidak baik untuk tembok rumah anda, karena akan meninggalkan bekas yang susah atau bahkan tidak bisa hilang.

6. Jangan menempatkan benda-benda yang berpotensi meinggalkan bekas ataupun goresan yang tidak bisa hilang

Hindarilah menempatkan atau meletakan benda-benda berat ataupun benda tajam yang berpotensi meninggalkan goresan ataupun bekas yang tidak bisa hilang

7. Jika perlu dan memungkinkan warnai ulang agar perabot  terlihat baru lagi.

Dalam beberapa tahun tentunya warna yang ada pada kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu akan memudar, karena sering digunakan dan ditempati, dan walaupun jarang digunakan warna yang ada pada kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu juga akan tetap sedikit memudar karena itu memeng sudah hukum alamnya begitu dan tidak bisa ditolak lagi.
Untuk itulah jika memungkinkan dan kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu masih terlihat sangat kokoh dan kuat lebih baik melakukan peremajaan ulang pada warnanya (pewarnaan ulang), dan jangan terburu-buru membeli perabotan baru, tujuan dari peremajaan warna adalah untuk menghemat biaya, karena tentunya jika kalian semua membeli preabotan baru pasti biaya yang dikeluarkan akan lebih banyak.
Peremajaan warna pada kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu bisa menjadi solusi hemat, selain itu juga dengan melakukan peremajaan warna kalian juga sudah mengurangi perabotan rumah yang akan banyak menumpuk digudang.
Namun jika kalian meresa bosan dengan model kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu dirumah, kalian bisa juga menjualnya kepada orang lain, dan tentunya tidak akan ada orang yang membelinya walaupun kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu yang akan kalian jual masih terlihat kokoh dan kuat, jika warnanya sudah sangat tak enakl dipandang, untuk itulah lakukan peremajaan ulang agar banyak yang tertarik dengan kursi tamu minimalis berbahan dasar kayu yang kalian jual. Lalu bagaimana cara menjualnya, kalian bisa dengan mudah menjual furniture mebel melalui internet. Kalian hanya perlu memotret, cepret-cepret… dan meng uploadnya melalui marketplace, fb dll. .

Also Read

Bagikan:

Tags

Leave a Comment