Desain kursi sofa retro minimalis
dalam perkemabagannya desain retro mengalami banyak perubahan, mualai dari sentuhan konsep modern sampai konsep-konsep lainnya, namun tetap dengan tidak membuang ciri khas yang ada pada desain furniture vretro, karena itu merupakan daya tarik tersendiri bagi para konsumen.
Lihat juga : 30 desain sofa minimalis untuk ruang tamu minimalis modern
30 desain Sofa Santai ukir untuk Ruang Keluarga dengan model Klasik mewah
kursi sofa retro minimalis ini merupakan salah satu desain kursi sofa yang saat ini sedang populer dan banyak di minati, karena memiliki desain yang simple, namun terlihat begitu menawan dan sangat nyaman, selain itu bahan baku rangka yang kami gunakan njuga merupakan kayu jati yang berkualitas, sehingga kursi ini sangat kuat dan kokoh.
Spesifikasi kursi sofa retro minimalis
- Bahan Rangka : Kayu Jati
- Warna Finishing : Melamine Natural
- Bahan Kain Jog : kain Beludru, bagi anda yang belum mengenal kain beludru, di sinia kami akan sedikit menjelaskan, tentang bagaimana kain beludru itu, kain beludru merupakan jenis kain yang memiliki tekstur sangat lembut dan haslus dengan teksur sedikit berbulu. kain beludru sangat nyaman jika di gunakan sebagai bahan jog.
- Keterangan : Anda bisa custom warna kain jog sesuai dengan keinginan Anda
- Ukuran Produk : Kursi : P. 60 cm x L. 60 cm
- formasi produk : 1 unit kursi
- lama proses produksi : 1 minggu jika tidak terkendala dengan buruknya cuaca maupun orderan sedang full.
- Pembeli bisa memesan warna jog lain sesuai selera