Meja Belajar Anak Perempuan Duco Putih
Set meja belajar anak ini merupakan salah satu furniture yang bisa anda hadirkan untuk melengkapi ruang belejar anak anda, sehingga belajar bisa menjadi lebih menyenagkan dan lebih nyaman, di adopsi dari desain meja belajar klasik dengan desain yang snagat mewah dan elegan tentunya sangat sesuai untuk anda yang sangat suka dengan nuansa mewah dan elegan.
Spesifikasi Set meja belajar mewah duco putih :
- Bahan Baku : Kayu Mahoni oven, kayu mahoni yang di gunakan merupakan jenis kayu mahoni perhutani yang sangat berkualitas. dalam memilih bahan baku kayu kami tak pernah main-main dan selalu menggunakan bahan baku kayu yang berkualitas untuk setiap produk kami, karena bagi kami, kualitas sebuah produk adalah yang paling terpenting untuk menjaga kepercayaan setiap customer kami.
- Finishing : Cat Duco Putih (white duco)
- formasi : 1 meja belajar dan 1 kursi
- ukuran produk : Meja Belajar : P 120 cm x L 50 cm x T 175 cm, Kursi Belajar : P 40 cm x L 45 cm
- Lama pengerjaan : 14 hari
- pembeli juga bisa memasan warna lain sesuai dengan keinginan dan selera masing-masing.
- harga belum termasuk biaya kirim barang (ongkir)
- melayani pengiriman keseluruh pelosok nusantara.